Foto: Keindahan Aurora Si Pengancam Satelit dan Listrik
Foto: Keindahan Aurora Si Pengancam Satelit dan Listrik #newsupdate #update #news #text
Sebuah meteor menghantam Aurora Borealis di atas Lausanne dan Jura dari Tour de Gourze di Riex, Swiss, 11 Mei 2024. Foto: REUTERS/Denis Balibouse
Cahaya utara atau Aurora Borealis saat terjadi badai geomagnetik pada 10 Mei 2024. Foto: GEOFF ROBINS / AFP
Badai matahari paling dahsyat dalam lebih dari dua dekade melanda Bumi pada 10 Mei 2024, memicu pertunjukan cahaya langit yang spektakuler di angkasa mulai dari Tasmania hingga Inggris – dan mengancam kemungkinan gangguan terhadap satelit dan jaringan listrik jika hal ini terus berlanjut hingga akhir pekan. Foto: Reuters/Borja Suarez
Aurora Borealis sering terlihat di wilayah utara Kanada, tetapi jarang di wilayah selatan Ontario. Foto: GEOFF ROBINS / AFP

Banyak warga menikmati keindahan cahaya utara atau Aurora Borealis saat terjadi badai geomagnetik di wilayah utara Kanada hingga Riex, Swiss, dan London pada 11 Mei 2024.

Badai matahari paling dahsyat dalam lebih dari dua dekade melanda Bumi tersebut memicu pertunjukan cahaya langit yang spektakuler di angkasa.

Dikutip dari kantor berita AFP, Aurora Borealis terancam menjadi gangguan terhadap satelit dan jaringan listrik jika hal ini terus berlanjut hingga akhir pekan.

Banyak pengendara berhenti di sepanjang jalan pedesaan dekat London, Ontario untuk menyaksikan cahaya utara atau aurora borealis saat terjadi badai geomagnetik pada 10 Mei 2024. Foto: GEOFF ROBINS / AFP
Banyak pengendara berhenti di sepanjang jalan pedesaan dekat London, Ontario untuk menyaksikan cahaya utara atau aurora borealis saat terjadi badai geomagnetik pada 10 Mei 2024. Foto: GEOFF ROBINS / AFP
https://kumparan.com/kumparannews/foto-keindahan-aurora-si-pengancam-satelit-dan-listrik-22iaikOgZ8B

What's your reaction?

Comments

https://www.hitabatak.com/assets/images/user-avatar-s.jpg

0 comment

Write the first comment for this!

Facebook Conversations